Batam
Juliadi | Rabu 07 Jun 2023 18:35 WIB | 1541
Walikota/Kepala BP Batam, H. Muhammad Rudi Tinjau jalan yang Ambrol, Rabu (7/6/2023). Foto: Adi
MATAKEPRI.COM, BATAM -- Walikota Batam yang juga Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam, H. Muhammad Rudi, langsung meluncur ke lokasi jalan ambrol di Jalan Arteri Letjend Soeprapto (turunan Bukit Daeng), Sagulung, Rabu (7/6/2023).
Rudi perintakan Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air (BMSDA) segera perbaikan jalan tersebut agar tidak menghambat lalu lintas di lokasi.
"Dalam waktu dekat, perbaikan ini sudah harus selesai," tegas Rudi. (Adi)
Redaktur: ZB