News, Video
| Sabtu 02 Dec 2017 10:57 WIB | 4554
MATAKEPRI.COM, Iran - Fenomena operasi plastik kini makin merajalela.
Makin banyak orang yang melakukan operasi plastik demi terlihat seperti gadis idolanya.
Seperti remaja asal Iran ini.
Baginya, mirip Angelina Jolie sangatlah penting hingga ia mau melakukan banyak hal untuk mewujudkannya.
Remaja 19 tahun ini rela melakukan 50 kali operasi plastik agar terlihat seperti artis idolanya.
Sahar Tabar sangat ingin berwajah seperti Angelina Jolie, yang memiliki wajah tirus serta bibir penuh.
Hasilnya? Sahar Tabar viral tetapi untuk alasan yang lain.
Alih-alih ingin mirip Angelina Jolie, netizen malah menjulukinya "corpse bride".
(www.tribunnews.com/***)